Monday, February 3, 2014

MAYBELLINE COLOR TATTOO - Review

Hi All,

Mau sharing produk ini Maybelline Color Tattoo.. memang sudah keluar lama sih di pasaran dan aku yakin sudah banyak yang pakai... jadi langsung saja ya...

"Dare to wear our longest-lasting shadow.
Our ink technology creates super-saturated color.
Cream gel smoothes on for vibrant color that does not fade.

Why You'll Love It

Dare to wear 24HR shadow.
• Ink technology creates 24HR wear shadow for our most intense, long-lasting color saturation
• Cream formula glides on without creasing and keeps color vibrant
• Ophthalmologist-tested.  Safe for sensitive eyes and contact lens wearers"


by Maybelline


Color Tattoo ini terdapat 10 warna yang berbeda.. Tetapi hanya 5 warna yang ada di Indonesia




Yang akan saya review warna ungu dan biru

Painted Purple and Tenacious Teal

Efek 24 jam

Dalam kemasan jar kaca

Swatches

Packaging - Bagus terbuat dari kaca, sayangnya agak berat jadi tidak disarankan untuk traveling

Pigment - 7/10 pigmented, dengan efek seperti metal dan shimeri bila dipakai

Application - paling oke menggunakan jari, menggunakan kuas dan spon susah untuk mengambil produknya keluar dan mengaplikasikannya ke mata.

Quality -  tidak terlalu bangus.. bila di aplikasi kan susah untuk membuat warna merata di mata, ada yang lbh gelap dan terang sehingga harus berkali- kali. Bisa membuat gradasi hanya dengan  eyeshadow ini... dari muda ke gelap.

Price - Rp. 90.000 - Rp. 110.000 / USD 5 - USD 6

Overall - Tidak Disarankan, meskipun suka dengan pigment dan efek warnanya akan tetapi susah mengaplikasi kan nya.

Demikian review Maybelline Color Tattoo

Semoga membantu

Thank you
^.^

No comments:

Post a Comment