Review kali ini mengenai LipGloss paling favorit untuk saat ini.. NYX MEGASHINE LIPGLOSS
"Limitless color that’s great for your lips. This Love Struck Lip Gloss set holds 3 vibrant shades so go ahead and change your look throughout the day! This sheer formula is infused with moisturizers and Vitamin E without comprising high impact color!" by NYX
Langsung mulai ya..
NYX Love Struck |
LipGloss NYX ini tidak di jual secara terpisah.. ada 2 macam paket yang di jual di pasar. Setiap paket terdapat 3 Lipgloss di dalamnya. Megashine Lipgloss terdapat 40 macam warna bila di jual terpisah.. wow!!!
Love Struck terdiri dari : Pink Frost, Beautiful, Natural
Packaging : 7/10 seperti lipgloss pada umumnya, ringan dan mudah di bawa kemana2
Pigmentation : 8/10 sangat mudah menyala apabila di pakai, warna yang indah dan natural serta menyenangkan bisa di pakai dimana-mana dalam situasi apapun.
Moist : 8/10 lembab sehingga membantu menampilkan bibir lembab dan sexy
Smell : 7.5/10 smell nice seperti bau buah sangat menyenangkan
Price : Indo Online Rp. 150.000 - Rp. 200.000 / NYX USD 10
Overall : BELI sangat disarankan..
Demikian sedikit review mengenai NYX Megashine Lipgloss, semoga dapat membantu
Terima Kasih
^.^
No comments:
Post a Comment